Pelaku pembangunan juga disebut development stakeholders, peran serta atau keterkaitannya dalam pembangunan dapat berbeda tahapannya, tergantung pada besar kecilnya peranan dan besar...
Pembangunan memiliki arti ganda. Makna pertama adalah pembangunan yang lebih memberikan perhatian pada pertumbuhan ekonomi (economic growth/economic development), yang lebih memfokuskan pada...
Perencanaan wilayah diusahakan manusia di dalam usaha memenuhi kebutuhan hidupnya, berkaitan dengan masa/jaman yang lazim digunakan sebagai patokan dalam ilmu sejarah. Masa...
Konsep pengembangan wilayah dimaksudkan untuk memperkecil kesenjangan pertumbuhan dan ketimpangan kesejahteraan antar wilayah. Untuk itu pengertian wilayah menjadi penting dalam pembahasan ini....
Nomor Peraturan Perihal UU No. 24 Tahun 1992 Penataan Ruang UU No. 26 Tahun 2007 Penataan Ruang (pdf) PP No. 69 Tahun...
Pengertian wilayah yang digunakan dalam perencanaan dapat berarti suatu wilayah yang sempit atau sangat luas sepanjang di dalamnya terdapat unsur ruang (space)....
Sudah sejak manusia berada di bumi sekitar 2 juta tahun lebih, manusia telah menggunakan perencanaan (planning) dalam kehidupan sehari-hari. Dikala itu manusia...
Branch dalam Yoelianto (2005) mengemukakan bahwa pada skala yang lebih luas, bentuk kota secara keseluruhan mencerminkan posisinya secara geografis dan karakteristik tempatnya....
Dinamika pertumbuhan wilayah perkotaan dan peningkatan kebutuhan lahan adalah suatu rangkaian yang satu sama lain saling mempengarunhi. Menurut Zahnd, 1999 (dalam Hamzah,...
Dalam kaitannya dengan persebaran penduduk dengan tumbuhnya perumahan dan permukiman baik di perkotaan maupun di perdesaan yang relatif datar akan membentuk pola-pola...